Sunday, December 10, 2017

Cara Membersihkan Filter Udara Mobil

Komponen pada mobil memang sangat banyak, pada setiak komponen tersebt memiliki fungsi dan manfaat untuk mobil tersebut, nah tentunya setiap komponen mobil harus kita rawat dan salah satunya komponen yang sangat penting ini filter udara mobil, ya komponen ini sangat penting dan sangat bermnafaat untuk mobil terutama untuk perfoma mobil tersebut. fungsi dari filter udara adalah menyaring udara agar udara bersih masuk pada ruang pembakaran, nah jika udara kotor masuk karena jarang di bersihkan komponen ini akan menimbulkan performa mesin yang sangat menurun, dan konsumsi bahan bakar juga akan menjadi lebih boros lagi.

Nah pada kesempatan kali ini kami akan mengulas cara membersihkan filter udara mobil dengan bener, nah sebelum menuju ke bagian cara membersihkanya, anda harus tau terlebih dahulu tentang filter apa yang anda gunakan di mobil anda, apa yang berbahan dari karbon, spon, dan kain, karena setiap filter udara cara membersihkanya beda-beda, dan berikut adalah cara membersihkanya.

 

Untuk filter udara berbahan karbon anda bisa membersihkanya menggunakan semprotan udara agar kotoran yang menempel jadi hilang.

Filter udara berbahan spon, nah cara membersihkan filter udara ini anda bisa merendamnya dengan air yang telah di campurkan deterjen, diamkan beberapa saat dan goyang-goyang agar kotoranya hilang, jangan di kucek terlalu keras karena spon ini mudah rusak.

Untuk yang berbahan kain anda bisa mencucinya dengan air dan deterjen, atau bisa dengan cairan khusus, lalu semrpotkan angina agar tambah bersih.

 

Nah mungkin hanya itu saja ulasan yang bisa kami bagikan untuk anda semoga dengan adanya artikel ini bisa bermanfaat untuk anda sekian dan terima kasih.